EnforceA
Pengusaha UKM umumnya masih mengalami kendala Pembukuan dan Pelaporan Pajak. Selain kurang paham, waktu seringkali menjadi hambatan utama. Akibatnya pembukuan dan laporan pajak terlantar. Nilai bisnis menjadi berkurang dan bahkan resiko mengintai. Mencari staf yang mumpuni dan loyal juga tidak mudah